About Us

PT ANUGRAH HARI BERIZKI (AHB-TECHNIC)

AHB – Technic adalah penjual/pemasok Kompresor Bauer dan L&W berikut suku cadang, aksesoris dan peralatan terkait dengan Breathing Air Systems. Dengan memiliki departemen servis kompresor dan suku cadang terbesar di industry ini bernama Breathing Air Service Center memiliki staf teknisi terlatih yang bersertifikat dari pabrik siap untuk membantu Anda.
Kami dapat melayani setiap kompresor merek dan model di industri ini termasuk Bauer, L&W, Mako, MSA, Drager, Avelair, Rotorcomp dan lain-lain

Lebih dari 10 departemen pemadam kebakaran di seluruh negeri baik swasta maupun Pemerintah mempercayai tenaga ahli di Breathing Air Service Center yang memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun dalam menjaga system udara mereka tetap aman dengan program Analisis Udara kami (mengacu kepada NFPA 1989)

Di Breathing Air Service Center, prioritas utama kami adalah memberikan layanan yang luar biasa, dan kami sangat bangga dalam memastikan bahwa kami memberikan dukungan terbaik untuk Breathing air systems seluruh pelanggan di industri ini. Dengan salah satu departemen layanan udara pernapasan bertekanan tinggi terbesar di Jakarta, tim teknisi bersertifikat kami selalu siap untuk menanggapi kebutuhan Anda.

– Untuk memastikan Kompresor Breathing Air anda bekerja optimal dan berumur panjang, kami menawarkan Program pemeliharaan pencegahan per semester maupun per-tahun. Dengan mendaftar di salah satu program ini dan mengizinkan teknisi servis bersertifikat kami yang berdedikasi dan sangat terampil untuk memelihara Kompresor Breathing Air milik anda , dengan program tersebut dapat dipastikan pelanggan dapat,
– Memperpanjang masa pakai peralatan
– Memastikan pengoperasiannya yang efisien
– Menghasilkan udara pernapasan yang aman dan murni yang sesuai dengan standar NFPA.
Tujuan kami adalah untuk menghilangkan kekawatiran dan kewajiban apapun terkait dengan fungsi breathing air system milik pelanggan. Sebagai bagian dari program pemeliharaan preventif, teknisi bersertifikat kami yang berdedikasi dan terampil, akan melakukan pemeriksaan dan perbaikan secara seksama.

Get In Touch

Contact Us

hubungi kami untuk mendapatkan penawaran dan produk terbaik yang bisa kami berikan kepada Anda

Office Mail

sales@ahb-technic.com

Whatsapp

62-816-4211-180

Office Address

Plaza Aminta Lantai 5, Jalan TB. Simatupang Kav. 10, Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12012 Indonesia

Appointment

Let's Start Project